WELCOME TO TASIKAGUNG WEBSITE. ^___^

Artikel

PENINGKATAN KAPASITAS TP PKK DESA TASIKAGUNG

15 Juni 2023 09:41:52  ERNIK ENIFAH  646 Kali Dibaca  Berita Desa

Tasikagung, 14 Maret 2023, menindaklanjuti rencana Gerakan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) , yaitu mengikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas Para Kader PKK yang terdiri dari Ketua, Sekretaris, Bendahara, dan Pokja. Dalam arahan Narasumber dari PKK Kecamatan Rembang menyampaikan bahwa pelatihan kiranya dapat diikuti dengan antusias dan semangat , sehingga materi - materi yang telah diterima nantinya bisa diterapkan dalam melaksanakan kegiatan PKK disetiap jenjang wilayah masing-masing. 

 

Bahwa kegiatan PKK merupakan kegiatan pemberdayaan yang tumbuh dari dan oleh masyarakat. Sehingga bisa menjadi salah satu tolok ukur dalam pembangunan yang perlu mendapatkan prioritas penanganan secara terencana.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Komentar

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : -Jalan Pelabuhan No 12 Desa Tasikgung Rembang
Desa : Tasikagung
Kecamatan : Rembang
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59212
Telepon : 02956980119
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:55
    Kemarin:84
    Total Pengunjung:129.503
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Tidak ditemukan

 Arsip Artikel

26 Agustus 2016 | 10.742 Kali
Sejarah Desa
07 November 2014 | 10.122 Kali
Pemerintahan Desa
01 Mei 2014 | 10.118 Kali
Karang Taruna
01 Mei 2014 | 10.116 Kali
LPMD
01 Mei 2014 | 10.033 Kali
RT RW
30 Juli 2013 | 10.018 Kali
Profil Desa
30 Juli 2013 | 10.015 Kali
Badan Permusyawaratan Desa
30 Juli 2013 | 10.015 Kali
Badan Permusyawaratan Desa
17 Maret 2020 | 752 Kali
Kantor Baru , Semangat Baru !!!!
25 Juni 2019 | 869 Kali
Halal bi Halal dan Serah Terima Jabatan TP PKK Desa Tasikagung
21 April 2014 | 859 Kali
Peraturan Kepala Desa
21 April 2014 | 761 Kali
Peraturan Desa
21 April 2014 | 892 Kali
Keputusan Kepala Desa
07 September 2020 | 682 Kali
PERESMIAN GEDUNG KANTOR BARU DESA TASIKAGUNG